Tips Memilih Parfum

Tips Memilih Parfum

Parfum telah digunakan manusia selama berabad-abad.
Di masa itu, sumber wewangian berasal dari tanaman, hewan atau dupa yang digunakan dalam upacara keagamaan.
Parfum sebenarnya hanya merupakan satu jenis wewangian. Ada beberapa jenis lain seperti yang akan dijelaskan berikut ini:
Parfum – Yang paling mahal dengan daya tahan wangi paling lama.
Eau de Parfum – Daya tahan wangi tidak selama parfum
Eau de Toilette – Cocok digunakan di lingkungan kantor, selama tidak ada keluhan dari rekan kerja.
Eau de Cologne – Bau yang paling murah dan paling lemah.
Kategori aroma yang paling populer adalah:
  • Fresh, natural, green dan floral
  • Fruity, citrus dan spicy
  • Musk dan pheromones
  • Oriental
  • Classic woodsy
  • Sporty
Memilih Wewangian dan Parfum

Wewangian harus dipilih agar mecerminkan kepribadian. Parfum dapat berbau berbeda ketika dipakai oleh orang yang berbeda.
Saat berbelanja, jangan mencoba lebih dari tiga atau empat parfum sehingga Anda tidak bingung dalam memilih.